Jumat, 26 November 2010

IT CONSULTANT

IT CONSULTANT adalah perusahaan yang bergerak di bidang Konsultan IT (IT Consultant), meliputi pembuatan website, pemasangan CCTV, pembuatan program, maintenance service komputer, dan instalasi jaringan komputer untuk kantor/warnet.

Kami percaya kalau dikemudian hari akan menjadi partner perusahaan Anda yang sangat terpercaya dan dapat diandalkan dalam mendukung teknologi informasi di perusahaan Anda. Seperti yang kami sudah kerjakan selama ini. Kami akan selalu meningkatkan kualitas dan pelayanan yang memuaskan, juga memberikan biaya yang sangat terjangkau yang disesuaikan dengan kebutuhan perusahaan.